J.Lo Tetap Bertahan

Written By laso on Sunday, 20 January 2013 | 18:42




J.Lo Tetap Bertahan
J.Lo Tetap Bertahan





- penyanyi dan pemain film jennifer lopez (43) atau kerap disapa j.lo tak mau meratapi kegagalan pernikahannya dengan marc anthony. pasangan selebritas itu berpisah sejak juli 2011, setelah tujuh tahun menikah.mulai bulan depan, lopez akan disibukkan shooting film parker, arahan taylor hackford. lopez akan berakting dengan aktor jason statham yang berperan sebagai parker, pencuri profesional.dalam film bergenre thriller kriminal itu, lopez berperan sebagai agen perumahan bernama leslie rogers yang sedang menyembuhkan luka dari sebuah perceraian. meski berperan sebagai seorang perempuan yang baru saja bercerai, lopez mengaku tak mempunyai kesulitan berarti karena bertemu dengan pemain dan kru film lainnya yang selalu gembira. selain itu, dia pun sudah memiliki kekasih baru, yakni koreografer dan penari casper smart."sebelumnya, aku merasa duniaku berantakan dan sangat sulit untuk bangkit lagi. leslie yang kuperankan juga mengalami kesedihan yang mendalam, tetapi dia tidak menyerah dan mempunyai harapan lebih baik," kata pelantun "on the floor" ini kepada majalah people.salah satu hal yang dia sesalkan adalah tidak bisa membentuk sebuah keluarga yang sempurna. dari pernikahannya dengan marc anthony, lopez mempunyai anak kembar, max dan emme. (wenn/sie)
sumber: www.kompas.com
Bagikan Berita :

Post a Comment

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Lensa Berita - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger