Home » » Warga Gresik Berlatih Merawat Jenazah

Warga Gresik Berlatih Merawat Jenazah

Written By laso on Wednesday, 17 September 2014 | 05:45









, GRESIK -  Kesulitan mencari pemandi jenazah yang secara Islam, membuat sebuah yayasan sosial di Gresik menyelenggarakan pelatihan merawat  jenazah, Selasa (16/9/2014).Pelatihan diselenggarakan di Masjid Muhajirin, Gresik, ini diikuti 100 orang, terdiri dari laki-laki dan perempuan.Ketua Pelaksana Pelatihan, Arif Prasojo menjelaskan bahwa hingga saat ini banyak masyarakat yang membutuhkan pelatihan dalam memandikan jenazah sesuai dengan aturan Islam. “Warga menginginkan agar ada pelatihan bagi masyarakat dalam merawat jenazah, mulai persiapan memandikan, saat memandikan, mengenakan kain kafan, hingga menguburkan," kata Arif.                  Seorang peserta  pelatihan, Umi, mengatakan, ikut pelatihan ini bisa menambah ilmu dan pengetahuan untuk memandikan jenazah. “Saya sudah tujuh tahun ikut memandikan jenazah, baru sekarang ini ikut pelatihan,” pungkasnya.





Source from: surabaya[dot]tribunews[dot]com
Bagikan Berita :

Post a Comment

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Lensa Berita - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger